glebeg-rembang.desa.id - Bendera setengah tiang (bahasa Inggris: Half Mast) adalah istilah yang digunakan untuk menyebut kegiatan pengibaran bendera yang dikibarkan di tengah-tengah tiang.
Tindakan ini dilakukan sebagai bentuk penghormatan, berkabung, dan/atau kemalangan salah satunya pada tanggal 30 September untuk memperingati tragedi pengkhianatan G30S/PKI.